Traveling merupakan hal yang menyenangkan dan sangat dinantikan oleh setiap orang. Mempersiapkan perjalanan Anda adalah hal yang sangat penting agar rencana liburan Anda menjadi menyenangkan dan nyaman. Salah satunya adalah packing! Berikut ada 12 tips mengepak atau packing tas bagasi Anda
1. Gulung pakaian Anda, tidak dengan melipatnya.
2. Bungkus alas kaki yang masuk di koper Anda agar tidak mengotori pakaian Anda lainnya.
3. Atur pasangan pakaian atasan dan bawahan. Biasanya satu bawahan dipakai untuk dua atasan yang berbeda. Sandingkan dua atasan dan satu bawahan tadi sebelum dipacking. Hal ini untuk menghemat ruang koper Anda.
4. Balik baju Anda sehingga bagian dalam berada di sisi luar agar terhindar dari benda kotor yang mengenai pakaian Anda di sisi luar ketika dipakai.
5. Letakkan barang paling berat di bagian paling bawah, seperti sepatu atau makanan yang padat, agar tidak berjatuhan ketika dalam perjalanan.
6. Letakaan drysheet di dalam koper Anda untuk menjaga kesegaran barang di dalam koper Anda.
7. Masukkan alat mandi dan peralatan grooming Anda di tempat plastik transparant anti bocor.
8. Masukkan kabel-kabel di dalam kotak kacamata.
9. Masukkan barang yang terbuat dari kaca, misal botol parfum, ke dalam kaus kaki.
10. Manfaat ruang kosong semaksimal mungkin, contohnya ruang di dalam sepatu Anda.
11. Jangan lupa sisipkan kantong plastik atau tote bag kosong untuk laundry Anda selama perjalanan.
12. Pilihlah koper yang mudah dikenali atau berilah identifikasi agar tidak tertukar dengan koper orang lain. Ingat pilihan koper juga merupak representasi personality Anda!
image: http://www.oncallinternational.com
1. Gulung pakaian Anda, tidak dengan melipatnya.
2. Bungkus alas kaki yang masuk di koper Anda agar tidak mengotori pakaian Anda lainnya.
3. Atur pasangan pakaian atasan dan bawahan. Biasanya satu bawahan dipakai untuk dua atasan yang berbeda. Sandingkan dua atasan dan satu bawahan tadi sebelum dipacking. Hal ini untuk menghemat ruang koper Anda.
4. Balik baju Anda sehingga bagian dalam berada di sisi luar agar terhindar dari benda kotor yang mengenai pakaian Anda di sisi luar ketika dipakai.
5. Letakkan barang paling berat di bagian paling bawah, seperti sepatu atau makanan yang padat, agar tidak berjatuhan ketika dalam perjalanan.
6. Letakaan drysheet di dalam koper Anda untuk menjaga kesegaran barang di dalam koper Anda.
7. Masukkan alat mandi dan peralatan grooming Anda di tempat plastik transparant anti bocor.
8. Masukkan kabel-kabel di dalam kotak kacamata.
9. Masukkan barang yang terbuat dari kaca, misal botol parfum, ke dalam kaus kaki.
10. Manfaat ruang kosong semaksimal mungkin, contohnya ruang di dalam sepatu Anda.
11. Jangan lupa sisipkan kantong plastik atau tote bag kosong untuk laundry Anda selama perjalanan.
12. Pilihlah koper yang mudah dikenali atau berilah identifikasi agar tidak tertukar dengan koper orang lain. Ingat pilihan koper juga merupak representasi personality Anda!
image: http://www.oncallinternational.com
12 Tips Mengepak Tas Koper Anda
Reviewed by SideMeeting
on
Saturday, January 02, 2016
Rating: